Kuliah Tamu Rekayasa Pertanian SITH ITB Bahas Transformasi Agroekosistem Kelapa Sawit untuk Keberlanjutan Pasar Global
Bandung, sith.itb.ac.id – Program Studi Rekayasa Pertanian, Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati (SITH) Institut Teknologi Bandung (ITB), menyelenggarakan kuliah tamu mata kuliah BA 2201 Agroekologi dengan menghadirkan narasumber dari industri kelapa sawit nasional pada Senin (23/6/2025). Kuliah tamu ini menghadirkan Bapak Agung Perdana Tunggal Siregar, Grievance & Risk Handling Assurance dari Divisi Sustainable Supply & […]