Konferensi Kopi: Dari Jawa Barat untuk Dunia
Penulis : Dikdik Permadi BANDUNG, SITH.ITB.AC.ID – Dalam mendukung wacana besar kolaborasi dan inovasi dalam mengembangkan kopi, sebagai salah satu produk unggulan Jawa Barat, Badan Penelitian dan Pengembangan Daerah (BP2D) Provinsi Jawa Barat bekerjasama dengan Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati (SITH) Institut Teknologi Bandung tengah menyelenggarakan Konferensi Kopi dari Jabar untuk Dunia pada 18-19 November 2019 […]