Enter your keyword

Pameran “Life Science in a Nut Shell”

HIMASITH Nymphaea ITB mengadakan pameran bertajuk “Life Science in a Nut Shell”. Pameran ini berlangsung pada Sabtu dan Minggu (17 – 18/03/12) bertempat di CC Barat ITB menampilkan karya-karya mahasiswa yang telah dihasilkan selama setahun terakhir. Selengkapnya di berita ITB: ‘Penerapan Ilmu Biologi Tak Selalu Dalam Laboratorium‘

Joint Seminar SITH – LAPAN – JAXA

Joint Seminar SITH – LAPAN – JAXA

Jum’at 16 Maret 2012, SITH menyelenggarakan acara ‘Joint Seminar SITH, Lembaga Penerbangan dan Antariksa (LAPAN) and Japan Aerospace and Exploration Agency (JAXA)’ dengan tema “Life Science and Space Research”. Acara belangsung mulai pukul 09.00 sampai dengan pukul 11.00 di: Ruang Sidang SITH-ITB, Labtek XI Lantai 2. Pada acara tersebut, Dekan SITH menyampaikan sambutannya, dilanjutkan dengan […]

Workshop Mengenal Hutan dan Kehutanan Mendapat Respon Luar Biasa dari Siswa-Siswi dan Guru-Guru SMA se Bandung Raya

Workshop Mengenal Hutan dan Kehutanan Mendapat Respon Luar Biasa dari Siswa-Siswi dan Guru-Guru SMA se Bandung Raya

Workshop Mengenal Hutan dan Kehutanan yang diselenggarakan oleh Prodi Rekayasa Kehutanan SITH ITB pada hari Rabu, 14 Maret 2012, bertempat di Ruang Sidang Gedung Utama Kampus ITB Jatinangor, mendapat respon yang luar biasa dari para pesertanya, yang didominasi oleh siswa-siswi kelas 3 SMA di wilayah Bandung Raya. Selain diikuti oleh para siswa, workshop tersebut juga […]

Kampus ITB Sebagai Sumber Pembelajaran Tumbuhan Tropis

Kampus ITB Sebagai Sumber Pembelajaran Tumbuhan Tropis

Kampus ITB telah menjadi sumber pembelajaran tentang tumbuhan bagi mahasiswa Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati, seperti yang telah dilakukan oleh peserta mata kuliah Bioprospek Tumbuhan Tropika (BE-2204), Prodi Bioengineering pada hari Kamis, 8 Maret 2012. Keberadaan tumbuhan di kampus, selain untuk mempercantik dan menambah estetika, dapat digunakan pula sebagai “laboratorium alami” untuk bahan pembelajaran beberapa […]

Prof. Harald zur Hausen pada acara “International Conference on Biomedical Science 2012

Prof. Harald zur Hausen pada acara “International Conference on Biomedical Science 2012

Peraih nobel kedokteran tahun 2008 Prof. Harald Zur Hausen pada International Conference on Biomedical Science 2012: Prospect and Challenge of Biomedical Research yang digelar Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati (SITH) Institut Teknologi Bandung, di Aula Barat ITB Jln. Ganesa Bandung, Senin (27/2) menyampaikan materi ‘Viruses in Human Cancers”. Beliau menuturkan bahwa kanker serviks bisa dicegah. […]

Aplikasi Teknologi Akuakultur SITH untuk membantu petani pembudidaya udang galah di Pamarican, Kabupaten Ciamis

Aplikasi Teknologi Akuakultur SITH untuk membantu petani pembudidaya udang galah di Pamarican, Kabupaten Ciamis

SITH ITB berkerjasama dengan P3TKP Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) telah membangun fasilitas pendederan udang galah dengan menggunakan teknologi zero water discharge yang dikembangkan oleh Dr. Gede Suantika dkk di SITH. Fasilitas merupakan bagian dari Program IPTEKMAS KKP tahun 2011. Pada tanggal 13 Februari 2012 fasilitas itu diserahterimakan dari Kepala P3TKP Dr. Aryo Hanggono kepada […]

Pelantikan Ka Prodi Baru SITH

Pelantikan Ka Prodi Baru SITH

Empat Ketua Program Studi baru periode 2012-2013 di lingkungan SITH ITB dilantik oleh Rektor ITB, Prof. Akhmaloka, Ph.D pada Selasa (03/01/12) di Aula Barat ITB. Dalam kesempatan tersebut, Rektor ITB melantik para pejabat yang bertugas di berbagai lembaga, fakultas, dan program studi yang ada di lingkungan ITB. Setelah membacakan Keputusan Rektor ITB, acara kemudian dilanjutkan […]

SEARCA scholarship

Edaran untuk Mahasiswa dari ‘The Southeast Asian Regional Center for Graduate Study and Research in Agriculture (SEARCA)’. Nomor: GCS 11-2382, tanggal 24 October 2011. Lampiran dapat dilihat di : SEARCA_Scohlarship Usulan dapat diterima paling lambat tanggal 30 Mei 2012 Informasi dari: DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI Nomor surat: 2373/E5.5/TU/2011, tanggal 1 Desember 2011

Selamat Untuk ITB dan khususnya Dr. Nyoman P Aryanta dan tim

Selamat Untuk ITB dan khususnya Dr. Nyoman P Aryanta dan tim

ITB Serap Sampah Kota Bandung 0,5-1% (oleh: Iman Herdiana) http://kampus.okezone.com/read/2011/11/04/373/524763/itb-serap-sampah-kota-bandung-0-5-1 Setelah tempat pembuangan akhir (TPA) Leuwi Gajah di tutup, Institut Teknologi Bandung (ITB) menjadi salah satu institusi yang kelabakan menangani sampah. Pasalnya, total volume sampah ITB per hari mencapai 20 hingga 40 meter kubik. Angka ini setara 0,5-1 persen dari total sampah di Kota Bandung. […]

X