Ekspedisi Bukit Barisan Tahun 2011: Paparan Tim Flora Fauna SITH-ITB
Seperti telah diberitakan pada berbagai media massa, TNI AD, diprakarsai oleh KOPASSUS, saat ini tengah melaksanakan Ekspedisi Bukit Barisan. Ketujuh gunung di Pegunungan Bukit Barisan yang menjadi tujuan utama ekspedisi ini adalah G. Leuser (NAD), G. Sinabung (Sumut), G. Singgalang (Sumbar), G. Kerinci (Jambi), G. Seblat (Bengkulu), G. Dempo (Sumsel), dan G. Tanggamus (Lampung). Rangkaian […]