SITH ITB Gelar Halalbihalal Sebagai Momentum Pererat Tali Silaturahmi dan Perkuat Harmoni
BANDUNG, sith.itb.ac.id – Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati (SITH) Institut Teknologi Bandung (ITB) menggelar acara Halalbihalal dalam suasana Idul Fitri 1446 H pada Selasa, 9 April 2025 yang bertempat di Ruang Multipurpose, Gedung CRCS Lantai 3, ITB Kampus Ganesha. Kegiatan ini dihadiri oleh sivitas akademika SITH, mulai dari pimpinan, dosen, tenaga kependidikan, asisten program studi, […]